Survei Kandidat

Aplikasi yang membantu kandidat mengelola relawan dalam melakukan kampanye door-to-door, canvasing dan survei secara efektif melalui aplikasi mobile.

SURVEI KANDIDAT

Kelola kampanye Anda secara realtime, efektif dengan bantuan teknologi

Dengan aplikasi survei kandidat Anda dapat mengelola tim kampanye lapangan secara efektif untuk melakukan sosialisasi kandidat dan program kerja serta melakukan survei untuk mengetahui situasi serta aspirasi calon pemilih.

Dengan bantuan teknologi Anda kini dapat memastikan tim kampanye lapangan Anda bekerja dengan strategi yang tepat, terpantau secara real-time, efektif dengan biaya yang efisien.

peta dashboard kampanye pemantauan
aplikasi kampanye politik pilkada kandidat
relawan melakukan kampanye atau survey

Fitur Survei Kandidat

Selain tim dengan pengalaman panjang dan design profesional sebagaimana bisa Anda lihat dari portfolio kami,
berikut penjelasan fitur aplikasi survei kandidat

Offline Mode & Auto Sync

Input data tetap dapat dilakukan meskipun tanpa koneksi internet dan otomatis sinkron dengan server saat tersambung

Tipe Input Data Beragam

Mulai dari text, opsi radio, opsi checkbox, wilayah, image camera & gallery, sampai geolocation

Data Diolah Secara Real-Time

Hasil pengolahan data akan ditampilkan dalam bentuk grafik

Fast &
High Performance

Cepat diakses menggunakan smartphone android. Aplikasi yang ringan namun tetap fungsional

User Friendly

Aplikasi yang mudah digunakan oleh user awam sekalipun yang akan sangat memudahkan dalam melakukan kegiatan canvassing.

Advance Security

Implementasi security yang kami utamakan, keamanan Anda sangat terjamin pada aplikasi ini

Training & Maintenance

Kami menyediakan training, dokumentasi penggunaan hingga layanan maintenance yang dibutuhkan

team komunigrafik thumbnail image

Terimakasih telah berkunjung, silakan hubungi kami untuk tahu apakah kami bisa membantu

Jangan ragu, kirimkan email, telpon atau hubungi kami melalui chat. Kami akan sangat senang berbicara dengan Anda dan semoga kami bisa membantu dengan layanan yang kami miliki.

FAQ (Frequently Asked Question)

Aplikasi survei adalah perangkat lunak atau platform berbasis aplikasi yang dirancang untuk memfasilitasi proses pengumpulan, dan analisis data dari survei atau kuesioner. Aplikasi survei memiliki beberapa fungsi utama yang dapat mendukung proses pengumpulan data melalui pertanyaan dan tanggapan dari responden. Berikut adalah beberapa fungsi umum dari aplikasi survei:
  • Pembuatan Pertanyaan : Aplikasi survei memungkinkan Anda untuk membuat pertanyaan dengan berbagai jenis format, seperti pilihan ganda, isian singkat, atau pertanyaan terbuka.
  • Distribusi Survei : Aplikasi survei memungkinkan Anda untuk mendistribusikan survei kepada responden. Ini dapat dilakukan melalui email, tautan web, atau integrasi dengan platform media sosial.
  • Manajemen Responden : Aplikasi survei memungkinkan Anda untuk mengelola daftar responden, melacak tanggapan, dan memonitor progres pengumpulan data.
  • Analisis Data Secara Real-Time : Aplikasi survei sering kali menyediakan fitur analisis data secara real-time. Hal ini memungkinkan Anda untuk melihat hasil survei segera setelah tanggapan masuk.

Aplikasi survei dapat memberikan sejumlah manfaat bagi calon legislatif (caleg) dalam konteks pemilihan umum atau pemilihan legislatif. Berikut adalah beberapa manfaat yang dapat diperoleh oleh caleg melalui penggunaan aplikasi survei:
  • Adaptasi Pesan Kampanye : Survei dapat membantu caleg untuk menyesuaikan pesan kampanye mereka berdasarkan pada isu-isu yang dianggap penting oleh pemilih. Hal ini dapat meningkatkan daya tarik dan relevansi pesan kampanye.
  • Segmentasi Pemilih : Aplikasi survei dapat membantu caleg dalam melakukan segmentasi pemilih berdasarkan karakteristik tertentu, seperti usia, pendidikan, atau pekerjaan.
  • Pemetaan Dukungan Wilayah : Survei dapat membantu caleg untuk memahami sejauh mana dukungan mereka tersebar di berbagai wilayah pemilihan. Informasi ini dapat digunakan untuk mengalokasikan sumber daya kampanye dengan lebih efisien.

Quick count dalam konteks pemilihan umum (pemilu) adalah suatu metode cepat untuk menghitung dan merilis hasil suara sementara pada hari pemungutan suara atau segera setelahnya. Metode ini bertujuan untuk memberikan perkiraan hasil pemilihan secepat mungkin, meskipun belum termasuk hasil resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) atau lembaga resmi lainnya.

Kampanye door-to-door adalah jenis kampanye pemasaran atau politik yang melibatkan kunjungan langsung ke rumah-rumah atau tempat-tempat tinggal individu untuk menyampaikan pesan atau menawarkan produk, layanan, atau mendukung suatu tujuan. Kampanye door-to-door seringkali melibatkan interaksi langsung antara pemasar atau aktivis dengan orang-orang di komunitas atau lingkungan tertentu.
100+

Completed Projects

50+

Clients

10 Years

Experience

2009

Established

More than 100 projects completed

Check out our works

logo whatsapp
Minta Penawaran